Kadar Keaktifan Belajar Siswa Pada Pembelajaran Fisika Di SMA Swasta Kristen BNKP Gunungsitoli
DOI:
https://doi.org/10.56248/educatum.v2i1.65
Keywords:
keaktifan, kadar keaktifan belajar, pembelajaran
Abstract
Keaktifan belajar siswa adalah merupakan elemen penting yang harus diwujudkan penampakannya dengan baik dalam setiap penyelenggaraan pembelajaran fisika. Kadar keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran sangat bervariasi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kadar atau tingkat keaktifan belajar siswa pada pembelajaran fisika di SMA Swasta Kristen BNKP Gunungsitoli. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan menggunakan paradigma kuantitatip. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI IPA yang berjumlah 20 orang. Pengambilan sampel penelitian dilakukan dengan menggunakan total sampling. Berdasarkan analisis data, maka disimpulkan bahwa kadar keaktifan belajar siswa pada pembelajaran fisika di di SMA Swasta Kristen BNKP Gunungsitoli memiliki klasifikasi tingkat sedang dengan persentase 75,59%.
References
Depdiknas. (2003). Undang-Undang RI No.20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta : Depdiknas.
Hamdani, A. D., Nurhafsah, N., & Silvia, S. (2022). Inovasi Pendidikan Karakter Dalam Menciptakan Generasi Emas 2045. JPG: Jurnal Pendidikan Guru, 3(3), 170-178.
Telaumbanua, D. (2017). Experimental Method Application In Teaching Physics Education. Asian Journal of Social Sciences & Humanities Vol, 6(4), 84-90.
Telaumbanua, D. (2021). Taraf Pengelolaan Kelas Pada Pembelajaran Fisika di Program Studi Pendidikan Matematika FMIPA IKIP Gunungsitoli. Jurnal Pendidikan Biologi IKIP Gunungsitoli, 1(2), 107-111.
Telaumbanua, D. (2022). Analisis Kualitas Pembelajaran Dan Hasil Belajar Fisika. Educativo: Jurnal Pendidikan, 1(1), 278-282.
Sugiyono (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Syafrin, Y., Kamal, M., Arifmiboy, A., & Husni, A. (2023). Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Educativo: Jurnal Pendidikan, 2(1), Page 72–77. https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.111
Zagoto, M. M., Yarni, N., & Dakhi, O. (2019). Perbedaan Individu Dari Gaya Belajarnya Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 2(2), 259–265. https://doi.org/10.31004/jrpp.v2i2.481
Downloads
Published
2023-08-16
How to Cite
Telaumbanua, D. (2023). Kadar Keaktifan Belajar Siswa Pada Pembelajaran Fisika Di SMA Swasta Kristen BNKP Gunungsitoli. Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), Page 65–69. https://doi.org/10.56248/educatum.v2i1.65
Issue
Section
Artikel
License
Copyright (c) 2023 Desman Telaumbanua
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Most read articles by the same author(s)
-
Fiden Asrani Daeli,
Desman Telaumbanua,
Dalifati Ziliwu,
Pengembangan Media Pembelajaran IPA Berbentuk Komik Pada Materi Sistem Pernapasan Manusia
,
Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan: Vol. 1 No. 1 (2022): Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan
-
Desman Telaumbanua,
Peningkatan Motivasi Belajar Fisika Melalui Strategi Pembelajaran Contextual Teaching And Learning
,
Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan: Vol. 1 No. 1 (2022): Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan
-
Asmanita Zendrato,
Desman Telaumbanua,
Agnes Renostini Harefa,
Pengembangan Modul IPA Berbasis Inkuiri Pada Materi Organisasi Kehidupan
,
Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan: Vol. 1 No. 1 (2022): Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan
DOI:
https://doi.org/10.56248/educatum.v2i1.65Keywords:
keaktifan, kadar keaktifan belajar, pembelajaranAbstract
Keaktifan belajar siswa adalah merupakan elemen penting yang harus diwujudkan penampakannya dengan baik dalam setiap penyelenggaraan pembelajaran fisika. Kadar keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran sangat bervariasi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kadar atau tingkat keaktifan belajar siswa pada pembelajaran fisika di SMA Swasta Kristen BNKP Gunungsitoli. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan menggunakan paradigma kuantitatip. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI IPA yang berjumlah 20 orang. Pengambilan sampel penelitian dilakukan dengan menggunakan total sampling. Berdasarkan analisis data, maka disimpulkan bahwa kadar keaktifan belajar siswa pada pembelajaran fisika di di SMA Swasta Kristen BNKP Gunungsitoli memiliki klasifikasi tingkat sedang dengan persentase 75,59%.
References
Depdiknas. (2003). Undang-Undang RI No.20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta : Depdiknas.
Hamdani, A. D., Nurhafsah, N., & Silvia, S. (2022). Inovasi Pendidikan Karakter Dalam Menciptakan Generasi Emas 2045. JPG: Jurnal Pendidikan Guru, 3(3), 170-178.
Telaumbanua, D. (2017). Experimental Method Application In Teaching Physics Education. Asian Journal of Social Sciences & Humanities Vol, 6(4), 84-90.
Telaumbanua, D. (2021). Taraf Pengelolaan Kelas Pada Pembelajaran Fisika di Program Studi Pendidikan Matematika FMIPA IKIP Gunungsitoli. Jurnal Pendidikan Biologi IKIP Gunungsitoli, 1(2), 107-111.
Telaumbanua, D. (2022). Analisis Kualitas Pembelajaran Dan Hasil Belajar Fisika. Educativo: Jurnal Pendidikan, 1(1), 278-282.
Sugiyono (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Syafrin, Y., Kamal, M., Arifmiboy, A., & Husni, A. (2023). Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Educativo: Jurnal Pendidikan, 2(1), Page 72–77. https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.111
Zagoto, M. M., Yarni, N., & Dakhi, O. (2019). Perbedaan Individu Dari Gaya Belajarnya Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 2(2), 259–265. https://doi.org/10.31004/jrpp.v2i2.481
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Desman Telaumbanua
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Most read articles by the same author(s)
- Fiden Asrani Daeli, Desman Telaumbanua, Dalifati Ziliwu, Pengembangan Media Pembelajaran IPA Berbentuk Komik Pada Materi Sistem Pernapasan Manusia , Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan: Vol. 1 No. 1 (2022): Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan
- Desman Telaumbanua, Peningkatan Motivasi Belajar Fisika Melalui Strategi Pembelajaran Contextual Teaching And Learning , Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan: Vol. 1 No. 1 (2022): Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan
- Asmanita Zendrato, Desman Telaumbanua, Agnes Renostini Harefa, Pengembangan Modul IPA Berbasis Inkuiri Pada Materi Organisasi Kehidupan , Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan: Vol. 1 No. 1 (2022): Educatum: Jurnal Ilmu Pendidikan